Apa itu Gate Valve? Bagaimana Cara Kerjanya?
Apa itu Gate Valve? – Pada dunia perpipaan, atau proyek konstruksi, fabrikasi, mekanikal, tentunya Anda semua sudah mengenal yang namanya valve. Salah satu jenis valve pipa yang banyak digunakan pada sistem piping yaitu Gate Valve. Apa itu Gate Valve? Gate Valve merupakan jenis atau tipe valve pada sistem instalasi perpipaan yang punya fungsi untuk menghentikan […]